Senin, 01 Juni 2009

Latihan Soal Pajak

By. Tri Bagus.
  1. Tuliskan perbedaan kegunaan atara pajak dengan retribusi !
  2. Tuliskan jenis – jenis sumber penerimaan negara !
  3. apa yang dimaksud dengan penerimaan negara bukan pajak !
  4. apa perbedaan antara obyek pajak dengan subyek pajak !
  5. tuliskan apa saja yang termasuk belanja negara !
  6. Tuliskan perbedaan antara pajak Proporsional, Degresif dan Progresif !
  7. Penghasilan para eksekutif di 8a memiliki keragaman jumlah. Rahim 8 juta/bulan, ghally. 10 juta/bulan, kiky 5 juta perbulan dan mamad 6 juta perbulan. Tarif pajak yang diberlakukan ialah pajak …
  8. Apa perbedaan pajak langsung dan tak langsung dan berikan masing – masing 3 contoh !
  9. Apa perbedaan antara pajak sebyektif dan obyektif berikut dengan jenis dan cotohnya !
  10. Apa saja fungsi pajak dalam perekonomian nasional serta berikan penjelasannya!